Sabtu, 03 September 2016

PDIP AKAN DUKUNG RISMA MAJU PILKADA DKI JAKARTA, ASALKAN MEMENUHI SYARAT INI.....!!!!!


Berita Terkini Hari Ini : PDIP Akan Dukung Risma Maju Pilkada DKI Jakarta, Asalkan Memenuhi Syarat Ini…???
JAKARTA – Selain nama Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau yang sering dipanggil Ahok yang akan ikut maju dalam perputaran Pilkada DKI Jakarta 2017 mendatang, nama tokoh pesohor Indonesia seperti Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini digadang-gadang juga akan ikut maju dalam perputaran Pilkada DKI Jakarta 2017 mendatang.

Menanggapi hal tersebut, Wakil Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Timur Armuji, mengatakan bahwa partainya akan mendukung dan melepas wanita yang sering dipanggil Risma tersebut maju dalam perputaran Pilkada DKI Jakarta 2017 mendatang, akan tetapi harus memenuhi syarat.
Baca Juga:
  • Berita Terkini Hari ini : Heboh…!!! Hai Ahok, Dengarlah Kritikan Pedas Dari Petinggi FPI Ini Untukmu
  • Berita Terkini Hari Ini : Golkar Beberkan Bahwa Dalam Waktu Dekat PDIP Akan Umumkan Ahok-Djarot…???
  • Berita Terkini Hari Ini : PAN : Sandiaga Uno dan Yusril Adalah Calon Alternatif Untuk Lawan Ahok…!!!
Syarat yang dimaksud disini, yaitu Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri harus mengeluarkan suatu rekomendasi.
“Jadi (terkait pencalonan Risma di DKI, itu tergantung ketua umum. Kalau ketum keluarkan rekomendasi, ya berangkat,” ujar Armuji di Kantor Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Kamis (1/9).
Menurut dia, suatu rekomendasi yang dikeluarkan oleh Ketua Umum suatu partai merupakan patokan untuk menentukan siapa calon kepala daerah yang akan diusungnya kelak. Sehingga untuk menentukan calon kepala daerah yang akan diusung partai PDIP, harus menunggu rekomendasi dari Megawati sang Ketua partai.

“Jadi sepanjang rekom, tegak lurus semua kader ikut perintahnya. Apa pun keputusannya, rekom itu diturunkan ke siapa kader tegak lurus,” ujar Armuji.



EmoticonEmoticon